dc.contributor.author | Yuviyanti, Diana | |
dc.date.accessioned | 2022-08-10T03:44:56Z | |
dc.date.available | 2022-08-10T03:44:56Z | |
dc.date.issued | 2022-08-10 | |
dc.identifier.uri | http://repository.ekuitas.ac.id/handle/123456789/1436 | |
dc.description | Diana Yuviyanti-STIEEkuitas | en_US |
dc.description.abstract | Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui besarnya pengaruh rasio leverage perusahaan yang diukur dengan Debt to Equity Ratio (DER) dan Time Interest Earned Ratio (TIER) terhadap Return On Equity (ROE). Penelitian ini dilakukan pada PT. Waskita Karya (Persero) Tbk. Periode 2013-2018. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data sekunder dengan menggunakan data laporan keuangan yang diperoleh dari website resmi perusahaan yaitu www.waskita.co.id. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dan metode verifikatif. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, koefisien korelasi, koefisien determinasi, uji t, dan uji f. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial Debt to Equity Ratio (DER) berpengaruh positif dan signifikan terhadap ROE pada taraf signifikansi lebih kecil dari 5%, secara parsial Time Interest Earned Ratio (TIER) berpengaruh positif dan signifikan terhadap ROE pada taraf signifikansi lebih kecil dari 5%. Dan secara simultan Debt to Equity Ratio (DER) dan Time Interest Earned Ratio (TIER) berpengaruh signifikan terhadap ROE pada taraf signifikansi lebih kecil dari 5%. Besarnya pengaruh yaitu sebesar 45,1% sedangkan sisanya 54,9% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti pada penelitian ini. | en_US |
dc.language.iso | id | en_US |
dc.publisher | STIE Ekuitas | en_US |
dc.relation.ispartofseries | SM;02776 | |
dc.subject | Debt to Equity Ratio (DER) | en_US |
dc.subject | Time Interest Earned Ratio (TIER) | en_US |
dc.subject | Return On Equity (ROE) | en_US |
dc.title | Pengaruh Debt To Equity Ratio (Der) Dan Time Interest Earned Ratio (Tier) Terhadap Return On Equity (Roe) Pada Pt. Waskita Karya (Persero) Tbk. Periode 2013-2018 | en_US |
dc.type | Thesis | en_US |
dc.identifier.nim | A10160198 | |