Repository Ekuitas University: Recent submissions
Now showing items 101-110 of 2284
-
Strategi Menabung Menggunakan E-Wallet Di Era Digital Pada Nasabah Gen Z (Studi Kasus Mahasiswa D3PK STIE Ekuitas Angkatan 2023)
(STIE Ekuitas, 2025-08-12)Dina Febrina Ashari - NPM : B00200025 ; Pembimbing : Dr. Dodi Supriyanto, Drs., M.M., CIRBD.,CRBD. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi menabung mahasiswa Generasi Z menggunakan e-wallet di era digital. ... -
Analisis Implementasi Proses Pemberian Kredit Guna Bhakti (KGB) Di Bank BJB KCP Kosambi Bandung
(STIE Ekuitas, 2025-08-18)Andhika Dwi Oktavian - NPM : B00200016 ; Pembimbing : Dr. Asep Ghofir Ali, S.E., M.Ag. Perkreditan merupakan salah satu kegiatan yang penting bagi bank serta dari perkreditan bank mendapatkan keuntungan yang cukup besar. ... -
Strategi Pemasaran QRIS Kepada Pengusaha Kecil Oleh Bank Bjb Kc Majalengka
(STIE Ekuitas, 2024-12-26)Rosalia Martiani - NPM : B00210020 ; Pembimbing : Teguh Iman Basuki S.Kom., M,M. Penelitian Tugas Akhir ini berlangsung di Bank BJB Kantor Cabang Majalengka, dengan tujuan untuk memahami strategi pemasaran QRIS kepada ... -
Penyelesaian Kredit Purna Bhakti Bagi Nasabah Yang Mengalami Perubahan Status Di Bank: Pendekatan Yuridis Empiris
(STIE Ekuitas, 2024-12-02)Rahma Destiani Putri - NPM : B00210018 ; Pembimbing : Gatot Iwan Kurniawan, S.E., M.BA., CRA., CSF., CMA. Perubahan status nasabah, seperti perceraian dan kematian dapat menghadirkan tantangan yang signifikan bagi kondisi ... -
Kredit Masyarakat Ekonomi Sejahtera : Prosedur Dan Ketentuan Serta Simulasi Perhitungan Bunga Pada Bank BJB Kantor Cabang Tamansari
(STIE Ekuitas, 2024-12-02)Aulia Jayadi Khansa - NPM : B00210027 ; Pembimbing : Dr. Yudi Wahyudin Suwandi, S.E., M.Si. Bank bjb Kantor Cabang Tamansari bekerja sama dengan pemerintah Provinsi Jawa Barat dalam memberikan penyaluran kredit masyarakat ... -
Proses Pemberian Kredit Fifastra Pada PT. Federal International Finance Cabang Bandung 1
(STIE Ekuitas, 2024-12-02)Jihan Aurelia Gunawan - NPM : B00210040 ; Pembimbing : Mery Maulin, SH., M.Hum., Mkn. PT. Federal International Finance (FIFGROUP) yaitu perusahaan di bidang jasa pembiayaan yang bertujuan menyediakan dana atau barang dan ... -
Strategi Pemasaran Produk Tabungan Tandamata Silver Pada PT. Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat Dan Banten Tbk. Kantor Cabang Pembantu Dr. Djunjunan Bandung
(STIE Ekuitas, 2024-11-29)Vicka Nurul Amalia - NPM : B00210003 ; PembimbinG : Dr. Dodi Supriyanto, Drs, M.M, CIRBD., CRBD. Strategi pemasran memiliki peran yang sangat penting dan beragam bagi sebuah perusahaan karena elaku bisnis memahami bahwa ... -
Simulasi Penentuan Premi Asuransi Kredit Guna Bhakti Pada Bank BJB Kantor Cabang Pembantu Dr. Djunjunan
(STIE Ekuitas, 2024-11-29)Juliana Simanjuntak - NPM : B00210031 ; Pembimbing : Reni Marlina, SE.,MM. Kredit merupakan kegiatan utama bagi bank. Kredit dapat memberikan pendapatan besar bagi bank, namun juga bisa menimbulkan kerugian yang signifikan. ... -
Pola Penyaluran Kredit Guna Bhakti Pola1 Dari Gaji Di Bank Kantor Cabang Pembantu Cicaheum
(STIE Ekuitas, 2024-11-29)Annisa Nur Fasya - NPM : B00210017 ; Pembimbing : Mery Maulin, SH., M.Hum., Mkn. Bank bjb merupakan bank milik pemerintahan daerah Jawa Barat dan Banten. Produk-produk bank bertujuan untuk menghimpun dana dan menyalurkan ... -
Prosedur Pemberian Kredit Konsumer Pada PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat Dan Banten Kantor Cabang Pembantu Surya Sumantri
(STIE Ekuitas, 2024-11-28)Francisca Aprilla - NPM : B00210035 ; Pembimbing : Iwan Mulyana SH., M.E.Sy. Sebelum memberikan kredit pada nasabah, bank perlu melakukan analisa kredit sederhana dan mempertimbangkan beberapa faktor yang harus diperhatikan ...

